Jumat, 14 November 2008

Tutorial TOEFL

TOEFL adalah singkatan dari Test Of English as a Foreign Language. Fungsinya adalah untuk mengukur kemampuan pihak luar negeri yang dalam pemahaman bahasa inggris. TOEFL terdiri dari tiga tahap yaitu :

1. Listening
2. Grammar test
3. Reading

Skor diberikan pada nilai yang benar dengan bobot yang berbeda - beda. Biasanya, nilai tertinggi diberikan pada tahap Grammar test. Skor minimal untuk lulus adalah bermacam - macam, namun biasanya perusahaan menetapkan standar minimal skor TOEFL 450 dalam penerimaan pegawainya. Bagi sebagian orang nilai tersebut sangat sulit diraih. Namun Test TOEFL sangatlah mudah apabila Anda mengetahui dan mempelajari trik serta strateginya sebelum melangkah pada ujian atau test TOEFL.

Tidak ada komentar: